Dirancang dari bahan sutra, Sunrise Aquarelle BB bandeau ini menghadirkan detail signature Rumah Mode dalam sentuhan artistik. Tampilan motif Monogram ikonis yang menyerupai lukisan cat air terinspirasi dari panorama langit yang berawan di musim panas. Aksesori elegan ini menyajikan pesona penuh warna pada berbagai gaya.
120 x 5 cm (Panjang x Tinggi)
Eden, Blue
100% Silk
Inkjet print
Motif Monogram
Louis Vuitton signature
Temukan produk ini di butik bersama client advisor.